Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Pandemik

Gambar
Kemarin aku mengikuti kegiatan online Pandemik. Di permainan ini kita akan menjadi agen rahasia penyebar virus, sebelum permainannya di mulai, kami di ajak menonton video tentang Pandemik. Setelah menonton video, kami di minta membuat tabel dengan bertuliskan ronde dan angka di sebuah kertas.                                                                   Kurang lebih seperti ini Sesudah itu, game master akan memberikan angka rahasia yang tidak boleh di ihat oleh orang lain. Ketika game master memberi tanda mulai, kami harus menelfon pemain lain secara acak, kemudian mengucapkan kata sandi, penelfon bilang “Virus” sedangkan yang di telfon bilang “Waspada”, setelah kata sandi sudah di ucapkan oleh masing masing peserta, kami saling memberitahu kode rahasia, setelah dapat kode rahasia, kami kalikan angkanya, misalnya: kode rahasia penelfon 1 dan kode rahasia yang di telfon 2, berarti 2 X 1. Hasil perkalian tersebut kita taruh di tabel yang sudah di salin ke dalam kertas, an

Tantangan Wide Games

Hari ini aku mendapatkan Tantangan dari kakak kakak mentor Wide Games. Tantangannya  adalah untuk mencari 5 tempat asyik dan 1 monumen di Jakarta. Menurutku 5 tempat yang asyik adalah ·         Kota Tua ·         Museum Nasional ·         Museum Wayang ·         Pasar Seni Ancol ·         Museum Fatahillah Kalau monument aku memilih Monumen Tugu Proklamasi, karena tugu tersebut merupakan tugu peringatan proklamasi kemerdekaan Indonesia. Kakak mentor memberi pertanyaan. Inilah pertanyaan nya: 1. Mana saja stasiun KRL/MRT/HalteTransjakarta Yang termasuk wilayah Jakarta? Jawaban: KRl: ü   Jakarta Kota ü   Tanah abang ü   Jayakarta ü   Tebet ü   Cawang ü   Gondangdia ü   Universitas Pancasila ü   Pasar minggu baru ü   Duren Kali bata ü   Cikini ü   Sudirman ü   Sawah Besar ü   Juanda ü   Mangga Besar ü   Lenteng Agung ü   Tanjung Barat ü   Pasar Minggu MRT: ü   Dukuh Atas ü   Senayan ü   Setia Budi ü   Bunda

Wisata Yang Asri Di Buleleng Bali

Gambar
Pagi itu, aku dan keluarga pergi ke Krishna Aling – Aling Waterfall, Karena bosan dari kemaren ke pantai terus. Jadi kami memutuskan untuk mengunjungi tempat wisata lainnya. Kebetulan di kampung kakekku ada salah satu tempat wisata yang membuatku penasaran. Ketika sampai disana, kami melihat pemandangan sawah dan pohon – pohon. Di tempat wisata ini pun ada berbagai permainan, seperti: ayunan di pinggir tebing , ATV, sepeda di atas tali , paint ball, flying fox dan lainnya.   Disini juga ada air terjun, nama air terjunnya adalah Aling – Aling, sayangnya saat itu sedang musim hujan, konon katanya, ada yang meninggal karena terseret aliran sungai. Tapi aku tidak tahu itu benar atau tidak. Sehingga oleh petugas aku tidak di perbolehkan bermain di area itu.  Karena semua permainan sudah kami coba jadi, kami jalan – jalan mengelilingi Krishna Aling Aling Ini, kami naik jembatan yang bawahnya sawah, dan main di air terjun buatan.